
Indonesia memang terkenal sebagai negara paling dermawan, tentu prinsip kepedulian ini banyak dipegang oleh masyarakat Indonesia meski tidak semua hidup dalam kondisi layak. Ada diantara kita yang hidup dalam kondisi baik, ada juga yang setiap harinya harus berjuanga dengan sekuat tenaga hanya untuk memenuhi kebutuhan pangan diri dan keluarganya. Kepedulian ini dilanjutkan dan dijadikan prinsip yang kuat dengan menggulirkan beberapa program dengan cakupan wilayah yang lebih luas, diantaranya adalah :
- Berbagi kebutuhan pokok sembako untuk fakir miskin dan dhuafa
- Santunan anak yatim
- Bantuan bencana alam
PROGRAM HBI PEDULI





